Jumat, 12 Agustus 2011

Tidur Jangan Nyalakan Lampu

3 hari terakhir kondisi fisik rasanya semakin turun sedih, batuk, pileh juga flu menyerang ditambah cuaca kurang bersahabat kadang panas lalu tiba-tiba dingin. Banyak makan, banyak istirahat sudah pasti termasuk minum obat tapi jam tidur terasa masih kurang. Setelah baca-baca tentang masalah istirahat ada artikel yang rasanya bisa membantu, dikatakan bahwa tidur dengan menyalakan lampu itu kurang baik, penasaran kenapa?

Istirahat tidur merupakan kegiatan mengistirahatkan fisik dan psikis kita, semua otot dalam keadaan relaksasi begitu juga dengan saraf. Ketika kita menyalakan lampu saat tidur sinarnya masih bisa masuk ke mata karena kelopak mata kita tidak terlalu tebal untuk menahannya, umumnya jika ada sinar masuk pupil akan mengkerut [kontarksi] terhipnotis, artinya ketika kita tidur dengan lampu menyala secara tidak sadar mata kita bekerja termasuk saraf-saraf mata.

Ini yang bisa mengganggu kuwalitas tidur untuk itu usahakan saat tidur jangan nyalakan lampu, memang tidak mudah membiasakan tidur dengan tidak menyalakan lampu karena beberapa orang merasa takut dengan ruangan gelap cemas, tapi bisa dicoba dengan menggunakan lampu yang lebih redup atau gunakan lampu alternatif dengan posisi tidak menyorot wajah / mata.

Jika artikel ini bermanfaat bagi Anda klik tombol like, bagikan ke twitter dan beri +1, jangan lupa memberi komentar. Baca juga artikel dan info kesehatan Puskesmas Akan Sering Terjebak Offside

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

WELCOME TO BLOG KEVIN FARELL

TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN ANDA

Like Button